Jumat, 20 Desember 2013

I'm falling..

Dear God..

Aku tau bahwa sekarang aku tengah menikmati hidup dalam terpaan ujianMu.
Kalau dipikir-pikir, jika aku mundur beberapa langkah saja dalam skala hidup yang telah kulalui, tapi dalam keadaan seperti ini, mungkin aku akan jatuh.
Tapi kali ini tidak, seiring berkurangnya harapan dan impianku, jatuh ini tak begitu mengejutkanku.

Namun bukan itu yang ingin aku sampaikan...

This feeling,
I'm free for feeling everything,
But it's hard to know when it doesn't happen as normally as hope,

Namun bukan itu intinya yang ingin kusampaikan padaMu...

This feeling,
I'm free falling to every man,
But it's hard to know when he is just a friend or brother for me,

Dear God..

Dengan ini kusampaikan kepadaMu..
Jika suatu saat nanti aku jatuh,
ataupun jatuh cinta sekalipun..
Aku mohon atas petunjukMu yang nyata.
Bukan hanya berasal dari bisikan nafsuku sewajarnya nafsu seorang manusiawi yang memikirkan hegemoni-nya duniaMu.
Jagalah hatiku dari pengharapan yang salah.
Aku tau itu berasal dari fikiranku sendiri yang terkadang sulit untukku menolaknya.


...and you..
I think I'm falling for you
but I'll never tell you
because this way, as best friends
I get to keep you forever
(...and I think I'm okay with that) 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar